Lawan Tren, Indonesia Pilih Kilang Kecil untuk Olah Minyak Impor AS
Indonesia Berencana Bangun Jaringan Kilang Minyak Modular Indonesia sedang merancang pembangunan jaringan kilang minyak modular berukuran kecil untuk memproses minyak mentah yang berasal dari Amerika Serikat (AS) maupun produksi dalam negeri. Langkah ini bertujuan untuk mengurangi ketergantungan terhadap impor bensin yang semakin meningkat. Dilaporkan oleh Reuters, kilang modular yang berbentuk […]